Iklan merupakan ujung tombak dari sebuah usaha, entah itu produk jasa maupun barang. Sebagus apapun produk jika taka da promosi maka orang tidak akan tahu tentang apa produk yang Anda hasilkan. Dahulu, orang beriklan dengan menggunakan billboard, televisi, koran, dan media offline lainnya yang sangat mahal, sekarang ada banyak media online yang khusus mengiklankan produk Anda, salah satunya adalah Adsterra. Meski Adsterra sudah berdiri sejak 2013, namun Adsterra masuk Indonesia baru beberapa tahun ini, sehingga banyak orang Indonesia yang tidak mengenalnya. Oleh karena itu, kami akan menjelaskan bagaimana cara beriklan…
Read MoreMonth: June 2021
Rekomendasi Hp 5G Murah 2021
Generasi jaringan internet di Indonesia kini telah menginjak ke 5th Generation atau biasa dikenal dengan sinyal 5G. Bukan sebuah kabar baru, kehadirannya di Indonesia sudah ramai dari tahun lalu. Kecepatan internet 5G Di gadang -gadang mampu 40 Kali lipat dari 4G ini tentu tidak dapat berjalan pada semua smartphone. Hanya pada perangkat yang sudah mendukung saja yang dapat berjalan dalam basis pita jaringan internet 5G. Vendor smartphone tidak diam saja menyambut hadirnya internet terbaik ini, beberapa merek telah memiliki versi hp 5G dengan harga kompetitif. 6 Daftar Hp 5G murah…
Read MoreApa Bedanya Layar Amoled dengan IPS
Jika dilihat sekilas, mungkin hampir semua ponsel memiliki layar yang sama, karena desain yang trend saat ini adalah hp dengan layar full screen alias layar penuh, baik dengan poni, punch hole, atau tanpa poni dengan model kamera pop up. Namun, jika diamati dengan baik, ternyata layar ponsel berbeda-beda, karena ada dua jenis layar yang sedang banyak digunakan saat ini, yaitu layar IPS dan Amoled atau Super AMOLED (Super Active Matrix Organic Light-Emitting Diode). Kedua layar tersebut memiliki kualitas yang baik, tetapi masing-masing berbeda, dan memiliki kelebihan dan kekurangannya sendiri. Beda…
Read More10 HP Full Screen Murah Dibawah 1 Juta
Punya dana yang terbatas tapi pengin punya ponsel kekinian dengan layar full screen? Yah, ponsel memang sudah jadi kebutuhan, apalagi karena saat ini sekolah menggunakan sistem online, sehingga mau tidak mau para siswa harus dibekali ponsel masing-masing demi mengikuti pelajaran di rumah. Alhasil orang tua yang dipusingkan karena harus membelikan ponsel untuk anak-anaknya. Ada beberapa rekomendasi hp full screen murah dibawah 1 juta yang bisa kamu beli di toko online atau offline di konter hp terdekat, tetapi biasanya harga di konter hp jauh lebih mahal jika dibandingkan toko online, selisihnya…
Read MoreSamsung A21 Tidak Bisa Download Playstore
Masalah hp Android yang tidak bisa download aplikasi di Playstore memang sering terjadi. Ada beberapa sebab yang mungkin membuat ponsel mengalami masalah ketika akan mendownload aplikasi antara lain: Ruang penyimpanan penuh Playstore Tidak Update Koneksi yang buruk Belum atau tidak ada akun yang terkoneksi ke Playstore Cara Mengatasi Samsung A21 Tidak Bisa Download Playstore Untuk mengatasi masalah tak bisa download playstore, maka akan dicek satu persatu penyebab yang mungkin timbul. Oleh karena itu, ikuti langkah demi langkah berikut ini agar masalah bisa teratasi. Ruang Penyimpanan Penuh Samsung Galaxy A21 yang…
Read More